Showdown in Little Tokyo Sinopsis
Dua anggota polisi, yang seorang bule dengan budaya Jepang yang kental, Chris Kenner (Dolph Lungdren) dan yang seorang lagi keturunan Jepang-Amerika dengan budaya Amerika yang sudah merasuk, Johnny Murata (Brandon Lee); bergabung untuk melawan Yakuza, yang telah menyelinap di Little Tokyo LA .
Kedua polisi yang jago dalam berbahasa, berbudaya dan beladiri martial arts Jepang harus berhadapan dengan bos Yakuza bernama Funekei Yoshida
Label: Sinopsis